Noble Qur'an » Indonesia » Daftar Buku » WASPADA TERHADAP BID'AH
WASPADA TERHADAP BID'AH
WASPADA TERHADAP BID'AH: Risalah kecil ini berbicara tentang beberapa peringatan dan seremonial seperti maulid nabi, isra' dan mi'raj serta peringatan nisfu sya'ban yang sering dilakukan oleh sebagian besar kaum muslimin yang sebenarnya merupakan bid'ah yang diada-adakan dalam agama karena tidak ada sandaran yang sahih baik dari alquran maupun sunnah.Karya : Abdul Aziz bin Abdullah bin Baaz
Editor : Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Bakrun Syafi'i - Muzakkir Muhammad Arif
Penterjemah : Farid Ahmad Okbah
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/70879
Daftar Buku
- Mazhab Fiqh Kedudukan dan Cara MenyikapinyaBuku ini membahas tentang hal-hal yang berkaitan dengan mazhab-mazhab fiqih yang terdapat pada masyarakat muslim, seperti definisi mazhab, bagaimana proses terjadinya mazhab, dan profil empat mazhab yang terkenal. Dibahas pula bagaimana menyikapi perbedaan mazhab diantara masyarakat muslim.
Karya : Abdullah Haidar
Editor : Erwandi Tirmizi
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371397
- TUNTUNAN THAHARAH DAN SHALATBuku ini menjelaskan tentang tuntunan cara-cara bersuci juga, kemudian dilanjutkan pembahasan tentang bagaimana praktek shalat Nabi SAW sebagai tuntunan seorang muslim dan juga menjelaskan tatacara shalat bagi orang yang sakit.
Karya : Muhammad bin Shalih Al Utsaimin - Abdul Aziz bin Abdullah bin Baaz
Editor : Fir'adi Nashruddin Abu Ja'far - Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Muhammadun Abdul Hamid
Penterjemah : Ali Makhthum As Sulami
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/70865
- Tata Cara Mengurus Jenazah Disertai Fatwa Para Ulama Terkemuka Seputar Masalah JenazahBuku ini menjelaskan tentang tata cara mengurus jenazah mulai dari memandikan, menyalati, sampai menburkannya. Juga diterangkan tentang keutamaan ikut serta dalam mengurus jenazah. Selain itu terdapat fatwa-fatwa para ulama seputar masalah yang berkaitan dengan jenazah seperti membacakan al-Qur'an atau surat Yaasin untuk orang mati.
Karya : Abdullah Bin Jarullah Bin Ibrahim Al Jarullah - Sekelompok Ulama
Editor : Fir'adi Nashruddin Abu Ja'far
Penterjemah : Abdullah Haidar
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371401
- Hak-Hak Yang Sesuai Dengan Fitrah dan Dikuatkan Oleh Syar'iatHak-Hak Yang Sesuai Dengan Fitrah dan Dikuatkan Oleh Syar'iat: Berbicara tentang hak-hak dan kewajiban-kewajiban seseorang sesuai urutan kewajiban yang seharusnya dilakukan oleh seseorang dalam kehidupannya, dibarengi dengan penjelasan serta dalil-dalilnya, bahkan pada bagian akhirnya dijelaskan tentang apa yang harus dilakukan ketika bermuamalah dengan non Muslim.
Karya : Muhammad bin Shalih Al Utsaimin
Editor : Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri
Penterjemah : Abdullah Haidar
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/76545
- Jihad di jalan Allah [ Ringkasan Fiqih Islam (9) ]Ringkasan Fiqih Islam Bagian ( 9 ) : Buku ini menjelaskan tentang jihad dijalan Allah yang mencakup tentang makna, hukum dan keutamaanya dalam islam, juga menjelaskan tentang adab berjihad dan kedudukan seorang yang mati syahid di jalan Allah .
Karya : Muhammad ibrahim Al tuwaijry
Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/223264